PENGARUH PENERAPAN BALANCED SCORECARD PADA USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM)

Authors

  • Abdul Rahman Politeknik STIA LAN Bandung, Indonesia
  • Azka Rizkia Salsabilla Politeknik STIA LAN Bandung, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31113/jmat.v4i2.87

Keywords:

UMKM, Balanced Scorecard, Produktivitas

Abstract

UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) adalah usaha produktif yang dimiliki perorangan ataupun badan usaha yang telah memenuhi kriteria sebagai usaha. Di zaman sekarang ini masih banyak pelaku UMKM yang belum mengetahui penerapan balanced scorecard yang sangat berpengaruh pada bisnisnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memberikan informasi mengenai penerapan balanced scorecard yang bisa meningkatkan produktivitas usaha pada UMKM. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kepustakaan (library research) yaitu pengumpulan data dari laporan penelitian, literatur – literatur yang berkaitan dengan penelitian ini. Serta menggunakan metode internet searching, tenik pengumpulan data dengan melalui bantuan teknologi seperti berupa alat atau mesin pencari di internet dimana segala informasi itu tersedia di dalamnya. Hasil penelitian menunjukan bahwa penerapan balanced scorecard di dalam UMKM sangat berpengaruh terhadap produktivitas usaha, mulai dari perspektif keuangan, pelanggan, proses bisnis dan pertumbuhan serta pembelajaran.

References

Harmony. (2021). Apa Itu Balanced Scorecard? Simak Pengertian Dan Penerapannya. https://www.harmony.co.id/blog/apa-itu- balanced-scorecard-simak-pengertian-dan- penerapannya.

Manajemen, A. (2021, April 08). BALANCED SCORECARD: PENGERTIAN & MANFAAT PENGGUNAANNYA BAGI PERUSAHAAN.

https://ahsmanajemen.com/balanced- scorecard-pengertian-manfaat- penggunaannya-bagi-perusahaan/.

Team. (2021, Maret 21). Pengertian UMKM Menurut Ahli dan Perannya. https://blog.amartha.com/pengertian

-umkm-menurut-ahli-dan-perannya/.

unknow. (2021). Balanced Scorecard: Definisi, Konsep dan Perspektifnya. https://www.jurnal.id/id/blog/balanc ed-

scorecard/#4_Perspektif_Balanced_ Scorecard.

Widaningrum, D. L., & Kabul, I. (2017). IMPLEMENTASI BALANCED SCORECARD. UNIT USAHA KECIL MENENGAH RESTORAN JAKARTA, 10.

Witanti, W., & Hadiana, A. I. (2017). PENGUKURAN KINERJA PADA UMKM. BALANCED SCORECARD, 10.

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Abdul Rahman, & Azka Rizkia Salsabilla. (2024). PENGARUH PENERAPAN BALANCED SCORECARD PADA USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM). Jurnal Media Administrasi Terapan, 4(2), 159–164. https://doi.org/10.31113/jmat.v4i2.87

Citation Check